Cara Membuat Program Penggajihan Dengan Ketentuan Gajih Pokok dan Masa Kerja Menggunakan Bahasa Pemrograman JAVA NetBean
Hai Kawan,
Masih di chanel favorit kalian nih Mr.Cheperz atau masih kepo dengan materi materinya. Kali ini saya akan memberikan contoh syntk dari tugas 2 Bahasa Pemrograman 1 (JAVA) Universitas Kuningan. Kita akan menggunakan aplikasi NetBean sebagai Compilernya,cara meggunakannya rekan rekan bisa lihat di tugas_1 saya.
Yups kayanya udah mulai kepo dengan syntak yang sudah saya buat,yu kita lihat terlebih dahulu rumusan masalahnya :
Rumusan Masalah
Sebuah Persahaan akan membuat program penggajihan dengan ketentuan gajih pokok gajih pokok ditentukan berdasrkan masa kerja. Gajih pokok ketika awal masuk sebesar Rp. 1.000.000,- dan akann naik setiap 5 tahun sekali sebesar 25% dari gajih pokok sebelumnya. Tunjangan yang ada adalah tunjangan istri besarnya 10% x gajih pokok / istri sampai istri ke 3. Tunjangan anak 20% x gajih pokok/anak.
Setelah kita pahmi soal di atas dan kita tahu rumusnya langsung kita buat aja syntaknya,dan saya telah membuatnya work 100%.
Syntak
package tugas_02_gaji;
import java.util.Scanner;
public class Tugas_02_Gaji
{
private static float tunj_istri;
private static float tunj_anak;
public static void main(String[] args)
{
int ms_kerja, i=1, bil;
float gaji = 1000000;
int istri, anak;
float hsl_gaji = 0, tot_Gaji, tunj_Istri, tunj_Anak;
System.out.println("Gaji Awal = 1000000");
System.out.println("**********************");
System.out.print("Masa Kerja : ");
Scanner masaKerja = new Scanner(System.in);
ms_kerja = masaKerja.nextInt();
System.out.print("Jumlah Istri : ");
Scanner jmlIstri = new Scanner(System.in);
istri = jmlIstri.nextInt();
System.out.print("Jumlah Anak : ");
Scanner jmlAnak = new Scanner(System.in);
anak = jmlAnak.nextInt();
bil = ms_kerja / 5;
if(bil==0)
{
hsl_gaji = 1000000;
}
else
{
while(i<=bil)
{
hsl_gaji = (float) ((float) gaji + (gaji * 0.25));
gaji = hsl_gaji;
i++;
}
}
if(istri <= 3)
{
tunj_Istri = (float) (istri * hsl_gaji * 0.1);
}
else
{
tunj_Istri = (float) (3 * hsl_gaji * 0.1);
istri = 3;
}
tunj_Anak = (float) (anak * hsl_gaji * 0.2);
tot_Gaji = tunj_Anak + hsl_gaji + tunj_Istri;
System.out.println();
System.out.println("Gaji Pokok = " + (int)hsl_gaji);
System.out.println("Tunjangan " + istri + " Istri = " + (int)tunj_Istri );
System.out.println("Tunjangan " + anak + " Anak = " + (int)tunj_Anak );
System.out.println("---------------------------");
System.out.println("Total Gaji = " + (int) tot_Gaji );
System.out.println();
}
}
Gambar 1.1 sebagian sintak
Gambar 1.2 hasil run
Nah itu syntak yang telah saya buat,semoga bermanfaat untuk teman - teman yang sedang belajar bahasa java. Jangan kemana - mana bro tetep pantengin terus contoh - contoh syntaknya di tugas bp 1 dan modul java bro
November 03, 2017
|
Label:
Tugas BP1 JAVA
|
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Cari Blog Ini
Diberdayakan oleh Blogger.
Arsip Blog
- Juni 2018 (5)
- Maret 2018 (1)
- Januari 2018 (9)
- November 2017 (5)
- Oktober 2017 (1)
Popular Posts
-
Cara Membuat Program JAVA Menampilkan Biodata Secara Langsug Tampil dan Input data di NetBean Latihan 1/Post Test Modul 1
-
Cara Membuat Program Menghitung Kecepatan Mesin Percetakan Kertas Muali dari Hari, Jam, Menit dan Detik JAVA NetBean
-
Cara Menginstal, Kelebihan dan Kekurangan NetBean
-
Cara Membuat Simulasi Penggunaan Cisco Packet Tacer dan Pembuatan Jaringan Antar 16 Line di Perkatoran Berikut Permaslahannya Modul 2
-
Cara Membuat VLAN TRUNKING pada Cisco Packet Tracker
-
Cara Membuat HTML Dasar Berikut Contoh
-
Cara Membuat INTERVAL ROUTING (Routing on Stick) Mengguakan Cisco Packet Tracer
-
Pengealan Jaringan Cisco Packet Tracer & Cara Testing Koneksi menggunakan Toll Ping Modul 2
-
Cara dan Fungsi Pengkabelan Jaringan Komputer Straight dan Cross Yang Baik dan Benar modul 1
-
Cara Membuat Program Penggajihan Dengan Ketentuan Gajih Pokok dan Masa Kerja Menggunakan Bahasa Pemrograman JAVA NetBean
0 komentar:
Posting Komentar